Kapolsek Panongan Pimpinan Operasi Cipta Kondisi Tiga Pilar

    Kapolsek Panongan Pimpinan Operasi Cipta Kondisi Tiga Pilar

    TANGERANG – Anggota Polsek Panongan melaksanakan Operasi Gabungan Cipta Kondisi yang terlebih dahulu dilakukan apel di Halaman Mapolsek Panongan, Sabtu (12/05/2024).

    Operasi Cipta Kondisk Polsek Panongan dipimpin langsung Kapolsek Panongan Iptu RM Wisnu Bramantyo STrK., S.IK.Msc.Eng dengan kekuatan Personil gabungan polsek panongan, koramil panongan dan anggota satpol PP kecamatan Panongan, Dengan sasaran Operasi Cipkon antara lain Curat, Curas, Curanmor, Senpi, Sajam, Handak, Balap Liar dan Narkoba.

    Untuk Operasi Cipkon dilaksanakan dengan cara Patroli Mobile kebeberapa desa di kecamatan panongan guna antisipasi guankantimas.

    Dalam operasi tiga pilar ini, Polsek Panongan bersama tiga pilar tidak menemukan hal hal yang menonjol kantibmas diwilayah umum Polsek Panongan cukup aman dan kondusif, ”kata Kapolsek.

    Kapolsek menambah kan kegiatan ini terus diintensifkan sesuai dengan perintab Kapolresta Tangerang Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono S.IK.MM guna menciptakan kondisi kewilayahan yang aman dan nyaman bagi masyarakat, khususnya warga masyarakat Panongan, ” terang Kapolsek (hms/Hadi)

    kapolsek panongan cipta kondisi tiga pilar
    Sopiyan Hadi

    Sopiyan Hadi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Balaraja Lakukan Problem Solving...

    Artikel Berikutnya

    BRI Kanca Balaraja Kembali Menggelar Undian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Soal Pilkada Banten 2024 yang Dinilai Bisa Kembali Munculkan Politik Dinasti, Ini Kata Pengamat
    Berikan Dukungan, Prabowo: Saya Percaya Andra Soni Akan Kerja Keras Perbaiki Kehidupan Rakyat Banten

    Ikuti Kami